Megathrust Indonesia Tasya
Megathrust Indonesia
- Pengertian:megathrus adalah patahan besar di zona subduksi yaitu tempat lempeng samudera menunjam ke bawah lempeng benua. Megathrus bisa menimbulkan gempa sangat kuat (≥8SR) dan stunami besar karena pergeseran dasar laut. Indonesia mempunyai banyak zona megathrus, misalnya di Sumatera, Jawa, Maluku, dan Papua.
- Sejarah: Indonesia mempunyai sejarah panjang gempa megathrus karena berada di jalur Ring Of Fire (cincin api pasifik). -Gempa Aceh 2001 (magnitudo 9,1) -> stunami besar, korban >230.000 jiwa. -Gempa Nias 2005 (magnitudo 8,7) -> kerusakan parah, ratusan ribu rumah hancur. -Gempa Mentawai 2010 (magnitudo 7,7) -> tsunami, korban ratusan jiwa.
- Lokasi: -Sumatra: zona subduksi mentawai, Aceh (Andaman-Sumatra French). -Jawa: Jawa Barat-Jawa Timur, dekat palung Jawa. -Sulawesi: Teluk bone, Laut Maluku. -Maluku: Laut Banda, Laut Seram. -Papua: Palung New Guinea, Laut Bismarck.
- Dampak: Gempa bumi sangat kuat, Tsunami besar, kerusakan infrastruktur, kehilangan nyawa dan luka luka, trauma psikologis masyarakat, gangguan ekonomi, sosial, dan pendidikan.
- Mitasi: -Sistem peringatan dini: BMKG, buoy tsunami, sensor seismik. -Edukasi Masyarakat: Latihan evakuasi simulasi gempa/tsunami. -Jalur Evakuasi: Ke tempat yang lebih tinggi. -Bangunan Tahan Gempa: Standar konstruksi internasional. -Riset dan Pemetaan: Pemantauan Lempeng, riset potensi gempa.

Komentar
Posting Komentar